Daftar Hadits Populer

Kitab » Dari musnad Bani Hasyim 12189

Hadits Ahmad No.2214 | Awal Musnad Abdullah bin Al 'Abbas

Bukan termasuk golongan kami orang yang tidak menghormati yang lebih besar dan tidak menyayangi yang lebih kecil serta tidak menyuruh kepada kebaikan dan melarang yang mungkar. . . .

Demi Allah, tidaklah dunia ini bila dibandingkan dengan akhirat kecuali seperti seorang dari kalian memasukkan jari telunjuknya ke dalam lautan, maka hendaklah ia melihat apa yang tersisa daripadanya. Yakni (sisa air) pada jari . . .

sesungguhnya tidak akan disiksa lidah atau mulut yang telah dihisap oleh Rasulullah . . .

Sesungguhnya dalam dirimu terdapat dua sikap yang dicintai oleh Allah; sifat santun dan . . .

Seandainya kalian keluar menuju unta kami dan meminum sebagian susunya dan kencingnya. Qatadah berkata; dan air kencingnya. Kemudian mereka keluar menuju unta Rasulullah . Kemudian setelah mereka sehat maka mereka kafir setelah masuk Islam dan membunuh penggembala Rasulullah yang mukmin dan menggiring unta Rasulullah serta pergi memerangi beliau. Maka beliau mengirim utusan untuk mencari mereka hingga mereka tertangkap kemudian beliau memotong tangan dan kaki mereka serta mencongkel mata . . .

LOAD HADITS SELANJUTNYA



Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Linkedin dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.